Kamis, 28 November 2019. Balitbangtan BPTP Sumut menghadiri acara Diseminasi hasil penelitian dan perekayasaan “Hasil Litbangyasa Mesin dan Peralatan Industri Baristand Industri Medan untuk Mendukung Penerapan Revolusi Industri 4.0” Acara diselenggarakan oleh Balai Riset dan Standarisasi (Baristand) Industri Medan, dan Badan Litbang Industri Agro Kementerian Perindustrian RI, di Hotel Adimulia Medan.
Acara dibuka oleh Kepala Baristand Industri Medan Bapak M. Nilzam,
dilanjutkan dengan penandatanganan MoU antara Baristand Industri Medan
dengan beberapa Universitas (USU, UMA, ITM, dan Universitas Amir
Hamzah), PTPN IV, dan pelaku industri. Informasi penting yang diperoleh
dari acara ini berupa hasil-hasil litbangyasa unggulan dari Baristand Industri Medan dan Baristand Industri Aceh.
Informasi lengkap kunjungi : teknik.uma.ac.id
Himbauan sebelum berkomentar:
1. Dilarang spam dalam komentar.
2. Selalu menjaga etika dan kesopanan dalam berkomentar.
3. Harap memberikan pendapat anda baik itu suka, kritik, saran atau komentar.
4. Dilarang memasang link aktif, karena untuk kenyamanan kita semua.
Terimakasih karena telah berkomentar dengan Baik dan Bijaksana serta dengan Beretika.
Salam Admin